Tanah Asimetris Desain Rumah 2 Lantai

Tim jasa arsitek rumah senantiasa berusaha membantu customer kami dengan permasalahan seperti di atas, tetap dapat desain dan bangun  rumah idamannya.

Di era globalisasi yang semakin berkembang, permasalahan di bidang properti menjadi semakin kompleks juga. Salah satunya adalah ketersediaan lahan, sedangkan untuk membangun sebuah hunian pastinya membutuhkan lahan. 

Sehingga terciptalah salah satu karya desain rumah 2 lantai kami di bawah ini. Seperti yang dapat dilihat pada denah, rumah terdiri dari 2 lantai. Terdapat 2 kamar tidur di lantai 1 dan 1 kamar tidur di lantai 2. Lalu ada dapur dan ruang makan. Ruang tamu, ruang keluarga, carport, tempat jemur, serta tak lupa ada kamar mandi. Selain itu ada desain ruang usaha di rumah yang dalam hal ini berupa toko. Desain ruangan lengkap rumah tersebut tidak serta merta meniadakan lahan hijau. Rumah tersebut tetap memiliki sisa lahan untuk digunanakan sebagai taman di area belakang dan depan rumah. Bagaimana, menarik bukan?

Comments

Popular posts from this blog

Pagar Beton dan Uditch: Solusi Praktis untuk Pengendalian Keamanan Perimeter Industri

Contoh ppt personal branding diri sendiri

Zaman sistem akuntansi yang sudah sangat maju guna usaha